KWT TANAM TOGA TINGKATKAN PRODUKSI EMPON EMPON OBAT HERBAL
KAMPUNG KB KENCANA SARI
Dipublikasi pada 26 March 2020
Deskripsi
Peran KWT atau kelompok wanita tani di kampung kb kencana sari digiatkan di situasi wabah corona ini yaitu dengan menambah produksi tanaman toga sebagai empon empon seperti kencur dan sejenisnya pada kamis, 26 maret 2020 di kebun warga . Diyakini dari beberapa info bahwa tanaman toga atau empon empon memiliki kandungan yang bisa mencegah dari tertularnya virus corona.
Dengan tetap sosial distance, warga berupaya produktif dengan berkebun agar hasilnya bisa dinikmati sendiri, dan harapannya apa yang dibutuhkan bisa diperoleh dari kebun masing masing tanpa harus pergi ke pasar.
Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan