ILP Dusun Sumberjo
Kampung KB Olak alen
Dipublikasi pada 12 February 2025
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk Pemeriksaan Kesehatan, yang dihadiri oleh Lansia dan Balita se- Dusun Sumberjo,
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi Mengetahui kesehatan diri dan balita
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh Kader ILP , Desa dan Bidan Desa dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak Lansia dan keluarga balita, sehingga dengan bantuan/fasilitasi dari Desa dan semua pihak, kegiatan ini bisa terlaksana tanpa suatu hambatan apapun
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan