Penyaluran BUFOR Untuk Balita Stunting
Ellak daya
Dipublikasi pada 09 April 2025
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pelayanan yang terbaik bagi keluarga yang terdampak atau beresiko stunting, kegiatan ini sebagai upaya memaksimalkan pendampingan TPK terutama dalam bidang pemberian intervensi kepada keluarga.
Kegiatan ini terlaksana dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Kasih Sayang