fasilitas kegiatan posyandu anggrek ungu II
JEMUR WONOSARI
Dipublikasi pada 04 September 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk mencegah peningkatan angka kematian ibu dan bayi saat kehamilan, persalinan atau setelahnya melalui peberdayaan masyarakat serta memberikan uminisasi kepada seluruh balita dan bayi secara merata, yang dihadiri oleh ibu-ibu kader posyandu anggrek ungu II, Bu bidan, dan pegawai puskesmas, dengan sasaran 10 bayi, 5 baduta, 9 batita, 13 balita.
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi paham bahwa posyandu sangat penting untuk memantau tumbuh kembang anak sehingga anak terhindar dari resiko gizi buruk atau kekurangan gizi. mendeteksi sejak dini bila terdapat kelainan pada anak, ibu hamil dan ibu menyusui. sehingga penanganan dapat segera dilaukan dengan memberikan imunisasi lengkap.Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh Dinas Kesehatan, pihak Kelurahan Jemur Wonosari serta para ibu-ibu kader yag sudah berusaha memberikan pelayanan posyandu yang baik kepada masyarakat setempat.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Kasih Sayang