Menyebrang Sungai Bulo-Bulo

Kampung KB Bulo-Bulo
Dipublikasi pada 21 January 2024

Deskripsi

Kegiatan menyebrang sungai Desa Bulo-Bulo dilakukan oleh warga untuk ke sebrang kota, melewati jalan pintas, agar cepat sampai di kota. 

Kegiatan ini sering dilakukan warga dengan cara menaikkan sepeda motor ke atas rakit kemudian didorong sampai ke sebrang. 

Kegiatan ini harus dilakukan dengan sangat berhati-hati agar warga sampai dengan selamat di tempat tujuan. 

Sesi Kegiatan Perlindungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan