Pertemuan pokja 3 di Dusun Padan
Keji Berseri
Dipublikasi pada 07 November 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk komunikasi terhadap anggota pokja 3 serta bertukar informasi tentang kegiatan yg ada didalam program pokja 3.yang dihadiri oleh anggota pokja 3 Desa Keji
Kegiatan pertemuan Pokja 3 dilakukan 1 bulan 1 kali
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh para anggota dan pengurus pokja 3 sehingga kegiatan tersebut dapat terlaksana.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Pendidikan