Kunjungan Calon Lokasi pembangunan Embun
Kampung KB KAMIRI
Dipublikasi pada 26 July 2023
Deskripsi
Peninjauan calon lokasi pembangunan Embun di dusun Rumpiah, kegiatan ini dihadiri oleh Kementerian Pertanian RI bidang saraNa dan prasarana, Kadis pertanian Kab.Barru, Kepala BPP kec.baluau,PPL Pertanian desa kamiri, Pemerintah Desa Kamiri.
Sesi Kegiatan Ekonomi