EDUKASI KESEHATAN IBU HAMIL
BALUK SEJAHTERA
Dipublikasi pada 02 February 2025
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk memeriksa kesehatan pada ibu hamil dan memberi edukasi terkait gejala yang digolongkan dalam kategori berbahaya pada tiap fase kehamilan.
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi terpantau kesehatannya dan teredukasi mengenai kesehatan pada ibu hamil.
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh pemerintah desa dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak kader kesehatan untuk berperan aktif sehingga kegiatan ini dapat terlaksana dengan baik.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Reproduksi