Pengajian rutin Majelis taklim Masjid nurul Huda
ABYAKTA
Dipublikasi pada 29 October 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk menigkatkan pemahaman masyarakat tentang keagamaan. yang dihadiri oleh pengurus beserta anggota majelis ta'lim,
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi paham tentang isi ceramah yang telah di sampaikan.
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh masyarakat.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Keagamaan