Pengajian Rutin BKMM/KKMT
SEHATI
Dipublikasi pada 23 September 2024
Deskripsi
Kegiatan Pengajian Rutin BKMM/KKMT Kelurahan Manjahlega bertempat di Masjid Baiturahman RW 14. Dihadiri ibu ibu Majelis Taklim yang berada di lingkungan Kelurahan Manjahlega.
Tausiah oleh Prof. Dr. H. Zaenal Arifin. M.Ag. dengan tema cinta sejati kepada Nabi Muhammad SAW.
Sesi Kegiatan Keagamaan