Posbindu lansia
Air Bening
Dipublikasi pada 25 December 2023
Deskripsi
Kegiatan hari ini yaitu posbindu lansia desa air bening,yang dihadiri oleh kader posbindu/PTM,warga desa yg berusia 40 tahun ke atas,nakes dari puskesmas bangun jaya serta bidan desa.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Kasih Sayang