pembinaan kelas ibu hamil kelurahan macanang

MACANANG
Dipublikasi pada 09 April 2024

Deskripsi

Kelas ibu hamil adalah kelompok belajar bagi para calon ibu tentang kesehatan bagi ibu hamil secara keseluruhan. Tujuan diadakannya kelas ini adalah mengedukasi ibu hamil agar dapat menjalani proses kehamilan dan persalinan lancar, serta melalui fase awal kehidupan bayi dengan bekal pengetahuan dasar.

Kegiatan ini bertujuan untuk Tujuan kelas ibu hamil adalah meningkatkan pengetahuan, merubah sikap dan perilaku ibu agar memahami tentang kehamilan, perubahan tubuh dan keluhan selama kehamilan, perawatan kehamilan, persalinan, persalinan, perawatan nifas, KB pasca persalinan, perawatan bayi baru lahir, mitos / kepercayaan / adat istiadat setempat

Sebagian besar kelas ibu hamil dimulai sekitar 8-10 minggu sebelum bayi lahir atau ketika ibu hamil mengandung di usia sekitar 30-32 minggu.

Tujuan kegiatan penyuluhan kelas ibu hamil diantaranya yaitu meningkatkan pengetahuan, merubah sikap dan perilaku ibu agar memahami tentang kehamilan, perubahan tubuh, keluhan selama kehamilan, perawatan kehamilan, persalinan, perawatan nifas, KB pasca persalinan, perawatan bayi baru lahir dan Akta kelahiran
kegiatan yang dihadiri oleh puskesmas, petugas gizi, petugas senam,bidan desa dan penyuluh kb, serta para ibu hamil
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi paham dengan meningkatkan pengetahuan, merubah sikap dan perilaku ibu agar memahami tentang kehamilan, perubahan tubuh, keluhan selama kehamilan, perawatan kehamilan, persalinan, perawatan nifas, KB pasca persalinan, perawatan bayi baru lahir dan Akta kelahiran

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak sasaran ibu hamil yang ada di lingkungan tersebut sehingga dengan bantuan/fasilitasi dari berbagai lintas sektor

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Reproduksi

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan