Kegiatan Sosial Gotong Royong Warga Meninggal Dunia
SUMRINGAH
Dipublikasi pada 15 November 2024
Deskripsi
Kegiatan Sosial berupa gotong royong untuk memperingan beban keluarga yang sedang berduka. Meliputi mempersiapan tempat duka, mempersiapkan sarana dan prasarana penunjang di rumah duka.
Terkhusus kegiatan hari ini dilaksanakan sampai dengan mengantar jenazah menuju Krematorium Ambarawa untuk proses kremasi.
Dilaksanakan pada hari Senin (18/11/2024) berlokasi di Rumah Duka Ibu Mulyati RT. 02/ RW.05.
Kegiatan ini terlaksana dengan baik.
Sesi Kegiatan Sosial Budaya