Senam Prolanis

Kasih Ibu
Dipublikasi pada 27 August 2024

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan sebagai bentuk penerapan pola hidup sehat melalui peningkatan aktivitas fisik dan merupakan salah satu dukungan BPJS Kesehatan kepada masyarakat dalam program Gerakan Masyarakat Hidup Sehat, yang dihadiri oleh Petugas dari Puskesmas Kerongkong, Kasi Kesra dan Kasi Pelayanan serta Peserta Prolanis Desa Dasan Borok.

Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi kadar glukosa darah penderita Diabetes menurun, penurunan tekanan darah penderita Hipetensi.

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh Pemerintah Desa Dasan Borok dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak Peserta Prolanis, sehingga dengan bantuan/fasilitasi Pemerintah Desa Dasan Borok kegiatan berjalan dengan lancar.

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

Sesi Kegiatan Kasih Sayang

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan