Upacara Puncak HUT Kabupaten Buton Tengah Ke 10

KAMPUNG KELUARGA BERKUALITAS LAKUDO
Dipublikasi pada 22 July 2024

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk mengajak kepada seluruh Masyarakat Buton Tengah untuk Meneruskan  perjuangan para pendiri Daerah dan sejuta harapan Masyarakat. Yang dihadiri oleh seluruh perangkat Daerah dilingkup Pemkab Buton Tengah TNI/Polri, Pejabat Pusat dan Daerah, Pimpinan Instansi Vertikal, Camat, Lurah, Kepala Desa, ASN, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama, Tokoh Pemuda, Pimpinan Organisasi dan Tamu Undangan Lainnya.


Sesi Kegiatan Sosial Budaya

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan