KEGIATAN REFRESHING KADER POSYANDU DESA LANGKAP
LANGKAP
Dipublikasi pada 31 December 2024
Deskripsi
Kegiatan Refreshing Kader Posyandu dilaksankan pada hari Rabu, 1 Januari 2025 bertempat di Goa Lawa Purbalingga diikuti oleh seluruh Kader Posyandu Desa Langkap. Kegiatan ini selain untuk menyambung silaturahmi juga bertujuan untuk meningkatkan motivasi dan semangat para kader posyandu dan juga tenaga kesehatan untuk bersinergi membangun masyarakat yang sehat.
Sesi Kegiatan Lainnya