Penyuluhan Lansia
Kampung KB Desa Sukoharjo
Dipublikasi pada 30 June 2022
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan penyuluhan kepada lansia tentang pola hidup sehat di usia senja. pada kegiatan ini juga diberikan makanan tambahan untuk lansia. Kegiatan ini dapat terlaksana karena adanya kerja sama antara Pemerintah Desa dan UPTD Puskesmas Puhjarak dan di bantu oleh kader lansia yang ada di Desa Sukoharjo.
Kegiatan ini dapat terlaksana dengan cukup baik.
Sesi Kegiatan Kasih Sayang