Melaksanakan Kegiatan Pertemuan Kelompok BKB dalam Pelayanan Posyandu
DESA PEKUTATAN
Dipublikasi pada 10 October 2024
Deskripsi
Bina keluarga Balita (BKB) merupakan salah satu layanan yang diberikan kepada keluarga untuk meningkatkan pengetahuan, keterampilan dan kesadaran keluarga mengenai tumbuh kembang anak balita secara optimal. Kegiatan BKB sangat strategis dalam mengupayakan terwujudnya SDM melalui peningkatan cara pengasuhan dan pemberian stimulasi tumbuh kembang balita sejak dini.
Sesi Kegiatan Perlindungan