Marawis Ibu-ibu Kp. Sengkol dalam memperingati Isra Mi'raj
Muncul
Dipublikasi pada 10 February 2024
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk memperingati isra Mi'raj di Masjid Jaami' Nuurul Muttaqin. ibu ibu yang berada disekitar masjid latihan marawis untuk tampil dalam memeriahkan acara tersebut. kegiatan ini juga merupakan kegiatan yang setiap tahunnya dilaksanakan. Kegiatan marawis ini juga merupakan aktivitas ibu ibu yang difasilitasi oleh Kelurahan Muncul serta Swadaya Masyarakat Kp. Sengkol. dalam kegiaan ini ibu ibu sangat antusias untuk berlatihan marawis
Sesi Kegiatan Sosial Budaya