Pelestarian lingkungan bersama forum Genre
Kota Soe
Dipublikasi pada 11 October 2024
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk mengedukasi dan meningatkan kepedulian anak dalam menjaga kelestarian lingkungan, yang dihadiri oleh Kepala desa,Babinsa,Pokja KKB
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi paham dan peduli terhadap kebersihan dan kelestarian lingkungan maupun air bersih.
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh Penyuluh KB dan petugas kesehatan dalam mengajak semua pihak,terutama remaja utk menjaga lingkungan sekitar.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan