Evaluasi Kegiatan dan Penyusunan Program Kerja 2019
INSAN SEJAHTERA RAMAH ANAK
Dipublikasi pada 30 March 2019
Deskripsi
Kegiatan ini rutin dilakukan pada setiap minggu ke-4 setiap bulan untuk melaksanakan evaluasi program kerja yang sedang dilakukan dan perencanaan program kerja yang akan dilakukan. Pada minggu ini dilaksanakan juga evaluasi kegiatan studi banding yang pada minggu sebelumnya telah dilaksanakan.
Sesi Kegiatan Perlindungan