Gambaran Umum
Kampung Keluarga Berkualitas Desa Patemon dicanangkan pada tanggal 14 Juli 2023 yang berlokasi di Desa Patemon, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng, Provinsi Bali. Kampung KB Desa Patemon memiliki Visi Menjadikan Desa Patemon yang Aman, Damai,Sejahtera, Berkeadilan dan berwibawa sera transparan dalam menjalankan Pemerintah Desa.
Desa Patemon mempunyai luas wilayah 2,82 km2 , yang terdiri dari 12 Dusun. Batas wilayah Desa Patemon disebelah Timur berbatasan dengan Desa Bubunan, disebelah Utara berbatasan dengan Kelurahan Seririt, disebelah Barat berbatasan dengan Desa Lokapaksa, disebelah Selatan berbatasan dengan Desa Ringdikit.
Desa Patemon secara Geografis merupakan dataran rendah yang sebagian besar penduduk menggantungkan kehidupannya di sektor Peternakan sebesar 39%, sektor lain yang menonjol adalah Pertanian sebesar 50% , Sektor Perdagangan sebesar 0,4%, sektor Jasa sebesar 0,2% dan sektor lainnya seperti Pegawai Negeri, Karyawan Swasta, dari berbagai sektor sebesar , 28,95%.
Desa Patemon, mempunyai potensi kerajinan yang sangat produktif , yang letaknya di Banjar Dinas Beratan dan Banjar Dinas Kawan di antaranya kerajinan, Perak, Pande Besi, dan Kerajinan Tenun.
Statistik Kampung
Jumlah Jiwa 24559
Jumlah Kepala Keluarga 2600
Jumlah PUS 1662
Keluarga yang Memiliki Balita 260
Keluarga yang Memiliki Remaja 788
Keluarga yang Memiliki Lansia 1475
Jumlah Remaja 630
Total
0Total 0
Status Badan Pengurus

Sarana dan Prasarana

BKB
Bina Keluarga Balita (BKB)
Ada

BKR
Bina Keluarga Remaja (BKR)
Ada

BKL
Bina Keluarga Lansia (BKL)
Ada

UPPKA
Usaha Peningkatan Pendapatan Keluarga Akseptor (UPPKA)
Tidak Ada

PIK R
Pusat Informasi dan Konseling Remaja (PIK R)
Ada

Sekretariat KKB
Sekretariat Kampung KB
Ada

Rumah Dataku
Rumah Data Kependudukan Kampung KB
Ada
Dukungan Terhadap Kampung KB
Sumber Dana |
Ya,
APBD Dana Desa Swadaya Masyarakat |
Kepengurusan/pokja KKB | Ada |
SK pokja KKB | Ada |
PLKB/PKB sebagai pendamping dan pengarah kegiatan |
Ada,
Ketut Resmiani 199407272023212058 |
Regulasi dari pemerintah daerah |
Ada,
Surat Keputusan/Instruksi/Surat Edaran dari Bupati/Walikota SK Kepala Desa/Lurah tentang Kampung KB |
Pelatihan sosialisasi bagi Pokja KKB | Ada |
Jumlah anggota pokja yang sudah terlatih/tersosialisasi pengelolaan KKB |
8 orang pokja terlatih dari 8 orang total pokja |
Rencana Kegiatan Masyarakat | Ya |
Penggunaan data dalam perencanaan dan evaluasi kegiatan |
Ya,
Potensi Desa |
Mekanisme Operasional
Rapat perencanaan kegiatan | Ada, Frekuensi: Bulanan |
Rapat koordinasi dengan dinas/instansi terkait pendukung kegiatan | Ada, Frekuensi: Bulanan |
Sosialisasi Kegiatan | Ada, Frekuensi: Bulanan |
Monitoring dan Evaluasi Kegiatan | Ada, Frekuensi: Bulanan |
Penyusunan Laporan | Ada, Frekuensi: Bulanan |