Penyerahan Papan Nama Kampung Keluarga Berkualitas Desa Pancasari
PANCASARI
Dipublikasi pada 01 February 2024
Deskripsi
Program Kampung Keluarga Berkualitas adalah sasaran untuk mendekatkan program pembangunan keluarga, kependudukan dan keluarga berencana (Bangga Kencana) kepada masyarakat khususnya diwilayah terpencil, kumuh dan kawasan pesisir. Selain itu juga kampung KB juga dibentuk semua kelompok kegiatan menjadi ciri khas BKKBN yang diharapkan dapat meningkatkan kualitas sumber daya manusia.
Kampung Keluarga Berkualitas Desa Pancasari dicanangkan pada tanggal 14 Juli 2023 yang berlokasi di Desa Pancasari, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng, Provinsi Bali.
Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan