GERAKAN BULELENG PANTAI BERSIH ( BE-PASIH)
Deskripsi
Menindaklanjuti surat dari Camat Sawan Nomor : 600.1.4.1/922/XII/2024 perihal Gerakan Buleleng Pantai Bersih (Be-Pasih) Pada hari ini Jumat tanggal (20/12/2024) pukul 07.00 wita- selesai. Dalam kegiatan tesebut hadir Perbekel Giri Emas (Wayan Saputra), Muspika Kecamatan Sawan, Staf Kecamatan Sawan, Ketua dan Anggota BPD, Kelian Seluruh Perangkat Desa beserta Tenaga Kontrak, Kelian Desa Adat Sangsit Dangin Yeh beserta Prajuru, Kelian Subak Dangin Yeh Beserta Prajuru, Ketua dan Anggota BPD, Ketua dan Anggota PKK, Ketua dan Anggota Posyandu, Direktur dan Pelaksana BUMDesa Labdajaya, Guru Paud/ TK Widya Sesana, bhabinkamtibmas dan Babinsa.
Gerakan Buleleng Bersih ( Be-Pasih ) dilaksanakan di seputaran Pantai Desa Giri Emas.
Kegiatan berjalan dengan lancar.