Pemasangan Spanduk Desa Jatimulyo sebagai Kawasan Desa Sehat

KAMPUNG KB COE CERIA
Dipublikasi pada 24 October 2019

Deskripsi

Pokja Kampung KB bersama beberapa warga desa Jatimulyo pada tanggal 24 Oktober 2019 melakukan pemasangan spanduk desa sehat sebagai bentuk deklarasi bahwa desa Jatimulyo adalah kawasan desa sehat dimana ditandai dengan 100% warga desa Jatimulyo sudah mengakses jamban sehat. Program ini didukung oleh Puskesmas Bonang 2 dan Dinas Kesehatan Kabupaten Demak. Desa Jatimulyo berkomitmen untuk mensukseskan program universal access yaitu 100 % warga akses air minum, 0% lingkungan kumuh, dan 100% warga akses jamban sehat.
Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan