Ayo sukseskan GERMAS
BILO
Dipublikasi pada 24 January 2020
Deskripsi
Gerakan Masyarakat Hidup Sehat di akmpung Desa Pundenarum Kecamatan Karangawen Kabupaten Demak,Setiap hari minggu pagi jam 06.00 wib sampai selesai , bertempat di Halaman Rumah Pokja diadakan senam jantung sehat dan aerobik di ikuti oleh ibu-ibu PKK dan warga Desa selesai senam dilanjutkan dengan bersih-bersih lingkungan di sekitar lingkungan balaidesa
Sesi Kegiatan Keagamaan