PEMUDA IDAMAN

BAHAGIA
Dipublikasi pada 01 March 2020

Deskripsi

Jaman sekarang alias jaman NOW sangat sulit di lihat lagi peran pemuda untuk aktif dalam proses kegiatan pembangunan di lingkunganya ,pemuda identik dengan dunia modern dan kurang peduli terhadap pekerjaan orang tua, maka kadang pentingnya memberikan wadah dan tanggung jawab buat para pemuda untuk bisa menjadi calon pemimpin di masa mendatang,di dusun Trepono RW 7 desa Putat para pemuda jumlahnya banyak ,namun tidak semua bisa ikut kegiatan desa,tapi alhamdulillah masih ada walau tidak semua pemuda peduli ikut bekerja keras menata lingkungan,namun memang beda dengan orang tua kalau kegiatan itu bersifat suka suka maka pemuda akan cepat berkumpul dan berbaur tapi jika untuk pekerjaan berkotor kotor ya hanya para pemuda idaman yang siap sedia hadir membantu,semoga ini akan menjalar ke pemuda lainya dan akan menumbuh kembangkan rasa cinta lingkungan dan berkreasi demi lingkungan
Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan