Posbindu lansia

INTAMA DANARAJA
Dipublikasi pada 05 March 2025

Deskripsi

1.      Latar Belakang

Kegiatan ini bertujuan untuk pencegahan penyakit demam berdarah pada lansia.

2.      Pelaksanaan

Tanggal                : 6 Maret 2025

Tempat                 : Sekretariat Kampung KB INTAMA Desa Danaraja

Peserta                : Lansia di lingkungan Kampung KB INTAMA

3.      Materi

·        Cara mencegah gigitan nyamuk demam berdarah.

·        Cara melakukan pola hidup bersih dan sehat.

·        Pengecekan tensi.

4.      Hasil Kegiatan

·        Lansia lebih memahami pentingnya menjaga kebersihan dan kesehatan.

·        Pentingnya memakai lotion anti nyamuk.

5.      Penutup

Diharapkan lansia dapat lebih aktif membersihkan lingkungan dari sarang nyamuk.

Sesi Kegiatan Lainnya

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan