pengajian umum haul simbah basyar desa meteseh
BINA KENCANA
Dipublikasi pada 18 March 2023
Deskripsi
Kegiatan ini dilaksanakan untuk memperingati haul simbah basyar setiap tahunnya yang dihadiri oleh masyarakat desa meteseh, kegiatan ini meliputi pengajian dimakam simbah basyar dan di masjid besar manbaussalam desa meteseh.
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh seluruh masyarakat desa meteseh dan pemerintah desa, sehingga dengan bantuan/fasilitasi dari desa dapat dipergunakan secara maksimal
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik dan dilaksanakan rutin setiap tahunnya
Sesi Kegiatan Keagamaan