Pembentukan Kelompok BKB

Citra Lestari Kelurahan Padukuhan Kraton
Dipublikasi pada 13 April 2018

Deskripsi

Pertemuan Pembinaan POKTAN kali ini untuk membentuk kelompok BKB di wilayah kampung KB. Setelah disepakati kelompok BKB diberi nama yang sama dengan Posyandu yaitu BKB Mawar I. Disepakati pertemuan rutin bersamaan dengan posyandu setiap hari Sabtu minggu terakhir.
Sesi Kegiatan Pendidikan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan