Rapat Pokja Kampung KB

"LESTARI" DESA SIMO
Dipublikasi pada 18 June 2021

Deskripsi

Rapat POKJA dihadiri narasumber dari
- Sekretaris Desa 
- Ketua Pokja Kampung KB
Diikuti oleh 15 peserta dari berbagai unsur yang ada di kampung KB
- Kadus
- Kader
- Penyuluh KKBPK Kecamatan
- Tokoh Masyarakat
- Tokoh Agama
Hasil Rapat POKJA
- Pengembangan Kegiatan Kampung KB dimasa pandemi
- Evaluasi dan program kerja kampung KB

Sesi Kegiatan Keagamaan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan