Kegiatan Bina Keluarga Lansia ( BKL ) integrasi dengan Posyandu Lansia
KAMPUNG KB DUKUHSALAM
Dipublikasi pada 08 October 2023
Deskripsi
Salah satu kegiatan Bina Keluarga Lansia ( BKL ) adalah Bidang Kesehatan yaitu pelaksanaan kegiatan Posyandu Lansia yang bertujuan untuk memantau kesehatan para lanjut usia secara rutin tiap bulan.
Pemeriksaan kesehatan meliputi : pemeriksaan tensi, pengukuran TB, BB, pemeriksaan kadar gula, asam urat dan kolesterol yang dilakukan oleh kader posyandu lansia dengan tenaga medis dari Puskesmas Slawi.
Disamping pemeriksaan kesehatan juga ada penyuluhan tentang kesehatan untuk para lansia dan pemberian PMT.
Kegiatan posyandu lansia berjalan lancar dengan animo para lansia yang cukup banyak.
Sesi Kegiatan Lainnya