Gotong royong lingkungan

Padang Cermin
Dipublikasi pada 14 April 2024

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk Memberikan kesempatan setiap individu untuk bekerja sama dan turut serta dalam mencari solusi atas permasalahn yang terjadi untuk menjaga kedamaian dalam suatu lingkungan.

yang dihadiri oleh masyarakat dan aparat desa.

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.

 

Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan