Forum Musyawarah Masyarakat Desa, Kampung KB Mekarsari
MEKARSARI
Dipublikasi pada 11 April 2019
Deskripsi
1. Nara Sumber :a. Kepala Desa
b. Bidan Desa
c. Ka. UPTD P3A dan P2KB Kec. Jatinegara
2. Judul Materi :
a. Penataan Lingkungan yang bersih dan Indah
b. Pentingnya menjaga kesehatan lingkungan
c. NKKBS sangat mendukung lingkungan masyarakat yang harmonis
3. Permasalahan :
a. RW Kampung KB masih menjadi wilayah yang kumuh
b. Banyak warga yang belum sepenuhnya peduli tentang kesehatan lingkungan
c. Program NKKBS belum mendapat apreasiasi positif dari sebagian warga
4. Pemecahan Masalah :
a. Menggerakkan warga di Kampung KB agar sadar akan kesehatan lingkungan
b. Melakukan sosialisasi secara rutin kepada warga akan pentingnya pola hidup bersih dan sehat
c. Menggali permasalahan warga diberbagai sektor untuk dicarikan solusinya
5. Kesimpulan :
Keberadaan Kampung KB di RW 04 Wotgalih diharapkan mampu meningkatkan kesejahteraan warga diberbagai aspek (Ekonomi, Pendidikan, Kesehatan, KB dll)
6. Rencana Tindak Lanjut : Koordinasi lebih intens dengan seluruh stakeholder
7. Sumber Dana : BOKB 2019
Sesi Kegiatan Keagamaan