Sosialisasi Kanker Serviks Di Posyandu

GROBOGAN JAYA
Dipublikasi pada 03 September 2024

Deskripsi

Kegiatan penyuluhan ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman masyarakat terutama untuk wanita mengenai kanker serviks .Sosialisasi kanker serviks i dapat memberikan manfaat seperti mencegah pertumbuhan kanker serviks  dan menyadarkan masyarakat Megenai bahaya kanker serviks.Dalam himbauannya Kepala kelurahan Grobogan  ,Ibu Gunarti ,S.SOS  untuk menjaga kesehatan terutama untuk wanita ,menghentikan kebiasaan yang tidak baik contohnya tidak bergonta ganti pasangan rutin menjalani pemeriksaan Pap Smear dan mengonsumsi makanan sehat .

Sesi Kegiatan Kasih Sayang

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan