Cegah Keluarga Beresiko Stunting Mahasiswa KKN IAIN 039 Kudus Turut Berpartisipasi dalam Penyaluran Daging dan Telur

GROBOGAN JAYA
Dipublikasi pada 09 October 2024

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk mendukung program pemerintah dalam pencegahan stunting di masyarakat dengan memberikan asupan gizi yang lebih baik kepada masyarakat terutama keluarga berisiko stunting (KRS).Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata Moderasi Beragama (KKN MB )039 IAIN Kudus turut berpartisipasi dalam kegiatan pembagian daging dan telur yang diselenggarakan di Pendopo Kelurahan Grobogan pada Selasa (01/10/2024).Dalam Kegiatan pendistribusian ini Kelurahan Grobogan bekerja sama dengan PT Pos Indonesia dan Badan Pangan Nasional .

Sesi Kegiatan Kasih Sayang

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan