Penyaluran Bantuan Pangan Berupa beras
GROBOGAN JAYA
Dipublikasi pada 10 October 2024
Deskripsi
Dalam rangka memberikan jaminan atas pangan terutama bagi masyarakat berpendapatan rendah ,pada hari ini pemerintah memberikan bantuan pangan berupa beras .Dengan tujuan mengurangi beban pengeluaran keluarga penerima manfaat .untuk menghindari kerumunan dan berdesak desakan dari Kelurahan Grobogan membagi waktu dalam penyaluran pangan beras . Untuk Rw 01-Rw 05 dimulai jam 08.00 -10.00 wib sedangkan Rw 06-RW 09 dari jam 10.00-12.00 WIB .
Sesi Kegiatan Kasih Sayang