SOSIALISASI PENCEGAHAN DAN PENANGGULANGAN PENYAKIT MENULAR DAN ENDEMIK
KAMPUNG KB BESUKI RW 01
Dipublikasi pada 22 August 2024
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk memberiakn informasi mengenai penyakit menular terutama penyakit hepatitis yang sekarang mulai terjadi dikalangan masyarakat terutama ibu hamil , yang dihadiri oleh seluruh kader posyandu, perangkat desa, forkompincam, puskesmas lumbir, mahasiswa UMP
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi mengetahui tentang penyakit hepatitis
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh pemerintah desa, puskesmas lumbir serta pihak kecamatan lumbir
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Sosial Budaya