TADARRUS AL-QURAN
KAMPUNG KELUARGA BERKUALITAS "MATA IKAN"
Dipublikasi pada 11 March 2024
Deskripsi
Kegiatan tadarus melibatkan dua orang atau lebih. Artinya sebagian menyimak dan yang lain membaca dengan tujuan mempelajari atau menjaga hafalan dengan mengulang bacaan Al Quran. Kegiatan Tadarus Al Qur'an ini diselenggarakan selama 30 menit sebelum kegiatan pelayanan kepada masyarakat.
MANFAAT
- Orang yang istiqomah dalam bertadarus akan diberi syafaat selain ibadah puasanya. Syafaat ini bisa berupa pertolongan dari Allah Swt kepada hambanya.
- Allah Swt akan memberinya ketenangan dalam hatinya. Ini karena kebiasaannya yang sering membaca dan memahami makna isi kandungan Al-Quran. Sehingga jauh dari rasa sedih dan rasa cemas yang berlebih.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Keagamaan