Penyuluhan BKL dimensi Intelektual

KAMPUNG KB MAKKUNTU
Dipublikasi pada 16 June 2023

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pembinaan terhadap lansia, yang dihadiri oleh anggota BKL dan peserta posyandu Lansia.
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta memahami cara cara menghindari demensia dan mampu memahami kondisi lansia.

Kegiatan ini integrasi dengan posyandu Lansia Panca Bakti.Selain penyuluhan diadakan senam Lansia ,pemeriksaan tekanan darah ,dan pengukuran berat badan lansia serta pengisian buku posyandu Lansia

Kegiatan ini terlaksana dengan antusias peserta yang cukup baik.

Sesi Kegiatan Pendidikan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan