Perayaan isra mi'raj
Kampung KB Matirowalie
Dipublikasi pada 28 January 2025
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk mengenang perjalanan spiritual Nabi Muhammad SAW dan mengingatkan umat islam untuk melaksanakan shalat lima waktu, yang dihadiri oleh seluruh masyarakat mattirowalie.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Keagamaan