LOMBA TARI TRADISIONAL PKK

Dumoga Empat
Dipublikasi pada 14 August 2024

Deskripsi

Kegiatan lomba tarian tradisional Bolaang Mongondow Dana-Dana ini diikuti oleh Ibu-ibu PKK Dumoga Empat yang diselenggarakan oleh TP-PKK KEcamatan Dumoga Timur dalam rangka memeriahkan HUT Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia. PKK Dumoga Empat berhasil meraih juara 2 dalam lomba ini.


Sesi Kegiatan Sosial Budaya

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan