Senam Bersama
Banjar Negeri
Dipublikasi pada 16 January 2025
Deskripsi
Senam rutin bulanan yang diselenggarakan oleh UPTD Puskesmas Kedaloman pada minggu tersebut menggandeng Kader IMP dan masyarakat Pekon Banjar Negeri dan lintas sektor dari wilayah Pekon Banjar Negeri sebagai peserta senam. Kegiatan ini sebagai salah satu upaya mewujudkan masyarakat sehat dari dimensi fisik, dalam kesempatan yang sama dilakukan kegiatan kerja bakti dan bersih lingkungan. Setelah mengikuti kegiatan ini peserta mendapatkan manfaat kesehatan fisik dan mental.
Kegiatan ini terlaksana dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Pembinaan Lingkungan