Musyawarah Kampung KB
SIJABUT TERATAI
Dipublikasi pada 04 April 2019
Deskripsi
Musyawarah Kampung KB dilaksanakan di Balai Desa Sijabut Teratai pada Tanggal 04 April 2019.
Pelaksana Kegiatan:
- Kepala Desa Sijabut Teratai, Koordinator KKBPK Dinas Dalduk, KB, PP dan PA wilayah Kec. Air Batu, Anggota Pokja Kampung KB Desa Sijabut Teratai.
Sasaran : Keanggotaan Kelompok Kerja Kampung KB Desa Sijabut Teratai
Tema Kegiatan: - Melaksanakan pembinaan Pokja Kampung KB, Mengevaluasi, memonitoring dan melaksanakan program Kampung KB.
Sumber Dana Kegiatan : Dari Dana BOKB DAK Non Fisik TA 2019.
Sesi Kegiatan Keagamaan
Instansi Pembina Kegiatan
Sasaran Kegiatan
Tidak ada