Wisuda sekolah lansia tangguh cemerlang

Rengas Bandung
Dipublikasi pada 06 December 2024

Deskripsi

Sabtu, 7 Desember 2024 Kabupaten Muaro Jambi Melaksanakan wisuda Akbar Sekolah Lansia Tangguh. Ada 337 peserta lansia yang diwisuda, salah satunya Selantang Cemerlang Rengas Bandung. Sekolah lansia menjadi salah satu upaya mendorong lansia tangguh yang Sehat Mandiri Aktif Produktif dan Bermartabat.

Kegiatan wisuda dihadiri oleh dewan prosesi wisuda yakni Asisten 1 Gubernur, Kepala BKKBN Provinsi Jambi, Pj. Bupati Muaro Jambi, Sekda Kabupaten Muaro Jambi dan Tp.PKK Kabupaten Muaro Jambi.

Lansia BKL Rengas mendapat Penghargaan khusus diberikan kepada peserta sekolah lansia tertua yaitu Nenek Rabaa.

Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta sangat baik.

Sesi Kegiatan Pendidikan

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan