Penyuluhan Bumil
TOLISU JAYA
Dipublikasi pada 05 September 2024
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan edukasi dan informasi kepada ibu hamil agar selalu memeriksakan kehamilan selama hamil , Kegiatan ini dihadiri oleh bidan desa , bidan Puskesmas danPKB serta Kader KB dan juga Ibu hamil.
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi paham dan akan melakukan pemeriksaan kehamilan serta pentingnya menjaga kebersihan dan juga memlihara kehamilan dengan asupan makanan yang bergizi dan berpariasi
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh pemerintahan desa melalui anngaran dana desa dan juga tugas dari bidan dan juga PKB untuk melakukan KIE .
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Perlindungan