Penyuluhan Pus Bumil

TOLISU JAYA
Dipublikasi pada 13 May 2024

Deskripsi

Kegiatan penyuluhan PUS hamil dilaksanakan agar Pasangan Usia Subur (PUS) setalah melahirkan dalam keadaan sehat dan bayi dilahirkan sehat. PUS hamil diberitahu bahwa minimal pemerikasaan 4 kali, dan selalu makan makanan yang bergizi, sehingga mencegah agar bayi yang dilahirkan terhindar dari kasus Stunting.  Sehingga Angka Kematian Ibu (AKI) karena melahirkan dapat ditekan seminimal mungkin.  Sesudah melahirkan diharapkan Pasangan Usia Subur menggunakan Alat Kontrasepsi MKJP untuk menghindari 4 T (Terlalu Muda, Terlalu Banyak, Terlalu Dekat dan Terlalu Tua)

Sesi Kegiatan Reproduksi

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan