Kordinasi PPS Desa Penebel dengan Pemerintah Desa Penebel

DESA PENEBEL
Dipublikasi pada 13 June 2024

Deskripsi

Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan informasi kepada Pemerintah Desa, khususnya Perangkat Desa Penebel agar Netral dalam perhelatan Pilkada 2024 dimana kegiatan ini diwakili oleh Sekdes Penebel dan PPS Desa Penebel. Setelah mengikuti kegiatan ini Pemerintah Desa Penebel mengetahui proses dan tahapan terkait Pilkada 2024

Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh PPS Desa Penebel dalam mengadvokasi/mengajak Perangkat Desa Penebel untuk tetap Netral dalam Pilkada 2024 dan pertemuan ini merupakan pertemuan awal untuk merencanakan pertemuan kembali dengan menghadirkan seluruh Perangkat Desa serta Anggota BPD Desa Penebel.

Kegiatan ini terlaksana dengan lancar dan baik.

Sesi Kegiatan Lainnya

Instansi Pembina Kegiatan

Sasaran Kegiatan