Penyuluhan Bela Negara
Kampung KB Desa Kebun Pisang
Dipublikasi pada 04 August 2022
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk membentuk sikap moral dan karakter peserta didik , yang dihadiri oleh Kepala Desa, Siswa-Siswi SMP Negeri 1 Badiri
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta memiliki nasionalisme, kepekaan dan kepedulian terhadap bangsa serta cinta tanah air
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh Kepala Desa dalam mengadvokasi/membuat proposal/mengajak Siswa-Siswi SMP Negeri 1 Badiri.
Kegiatan ini terlaksanan dengan antusias peserta cukup baik.
Sesi Kegiatan Pendidikan