Pengisian KKA
BUKIT PETALING
Dipublikasi pada 09 October 2023
Deskripsi
Kegiatan ini bertujuan untuk memantau tumbuh kembang balita yang hadir di posyandu.
Setelah mengikuti kegiatan ini peserta menjadi tahu perkembangan anaknya.
Kegiatan ini terlaksana dikarenakan usaha yang dilakukan oleh para kader dalam mengadvokasi membuat masyarakat agar peduli terhadap tumbuh kembang.
Sesi Kegiatan Pendidikan